Pagi cerah menyambut terbitnya matahari, dering beker berbunyi, kring...kring..., waktu menunjukkan pukul 05.00. Aku terbangun. Saat ini aku masih kelas 3 SD. "Oh , iya hari ini ada ulangan harian." Kubergegas sholat dan langsung belajar. Tiba-tiba adikku memanggil " mbak...mbak... ayah belum pulang" kata arif. " memang ayah kemana?" tanyaku... Adikku hanya diam
      Lalu ku masuk dalam kamar ibu " hmm..... hmm ...hm..... " ibu manangis dengan memeluk adikku satunya lagi bernama Surya. " El, ayahmu sudah nggak kerja lagi"... Bagaimana nanti dengan sekolahmu?" kta ibu
Tanpa terasa pukul 06.30 aku segera berangkat ke sekolah dengan hati gundah. Saat ulangan pun aku tidak konsentrasi. Aku memikirkan kata-kata ibu tadi.
      Setelah pulang sekolah, aku melihat ayah duduk di ruang tamu. Seperti biasa aku salam dengan beliau.
Tetapi, tiba-tiba ayah masuk dalam kamar dan menyendiri.
Aku tak tahan menahan semua ini. Aku berpikir bagaimana dengan sekolahku dan adik-adikku. Perasaanku tidak karuan. Apa lagi perasaan orang tuaku.
      " Bu, gimana kalau kita jualan es di depan rumah ?" tanyaku pada ibu. Bliau hanya diam saja. Selama 3 bulan kami begitu. Tapi tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan kami. Akhirnya kumemaksa masuk ke kamar untuk menemui ayah dan berkata " Yah, kenapa ayah terus begini? Apa ayah tega membiarkan kami semua begini terus? kasihan adi-adik" ayah menjawab" Iya nak, ayah harus bangkit. Nggak boleh begini terus". Ayah merencanakan untuk membuka usaha warung kopi di jalanan,... pertama aku malu dengan  teman-teman. Tetapi, karena terbiasa akhirnya rasa itu terbuang. Sudah 5 tahun ayah membuka usaha ini dan mencari kerja sampingan seperti makelar besi tua, hp, dll. Kini ayah semangat lagi. Nggak jadi pemurung. Ayah mempunyai teman-teman yang baik dan pekerja keras.. Aku merasa bangga dengan semua ini " Terima kasih ayah"   
Aku dan adik-adik pun harus menjadi kebanggaan orang tua.




"SEKIAN"

YM-kuu

About this blog

Pages

Mengenai Saya

Foto saya
Aq thu orngny simple, pemalu, trusss ska ckali brcnda...

Followers

Diberdayakan oleh Blogger.

cbox kku